Manchester City Menang Lawan Southampton

Ticker

7/recent/ticker-posts

Manchester City Menang Lawan Southampton



 Manchester City mengalahkan tuan rumah Southampton dengan skor 4-1, Minggu dinihari di stadion St Mary's. Gol Manchester City dicetak oleh Erling Halaand pad menit ke-45 dan menit ke-68. Gol kedua dicetak oleh Jack Grealish pada menit ke-58. Gol keempat dicetak oleh Julian Alvarez pada menit ke-75 melalui eksekusi tendangan penalti. Sedangkan gol Southampton dicetak oleh Sekou Mara pada menit ke-72. 

Posting Komentar

0 Komentar